Universitas Mercu Buana

Data jurnal ilmiah FIFO online untuk membantu sarjana dan peneliti mempublikasikan artikel mereka.

Aplikasi Monitoring Ketinggian Air Di Beberapa Pintu Air Menggunakan Jarlngan Lan (Local Area Network)

Di pos oleh deyani -

Volume

Volume III/No.1/Mei/2011

Abstrak

Keterlambatan informasi data berupa ketinggian bendungan air menjadi salah satu penyebab keterlambatan informasi tentang banjir. Berdasarkan hal tersebut dirancanglah sebuah sistem monitoring ketinggian air pada bendungan, sehingga dapat mengurangi dampak banjir akibat keterlambatan informasi tentang ketinggian air di bedungan. Sistem monitoring ketingian air ini menggunakan jaringan client server dengan protocol TCP/JP. Aplikasi ini masih bersifat prototype dengan satu server dan dua buah client, dimana pada masing-masing client memiliki sensor lojik berupa lepengan pcb. Rangkaian sensor yang memberikan inputan ke computer lewat parallel port nilai 0 sehingga data yang diterima computer berupa data text decimal yang nantinya dikirim oleh client ke server agar digunakan untuk monitoring.

Tahun

2011

Penulis

Tri Daryanto, Sandi Ustadi

Keyword

Bendungan, Jaringan Komputer, Ketinggian Air, Sensor Lojik

File